Kamis, 26 Februari 2009

KARMA

Ketika tak ada lagi sebuah harapan
Ketka hati terasa sakit
Ketika air mata terus mengalir
Ketika Senyum pahit diperlihatkan
Ketika khayalan hanya sebuah mimpi
Ketika hati berbicara
Ketika bibir berdusta
Ketika angan hilang didepan mata
Ketika hidup hanya tersisa beberapa saat
Ketika tubuh rapuh
Ketika semua mimpi hancur
ketika tidak ada lagi tempat untuk bersandar
Ketika bumi tidak lagi bersahabat denganmu
Kau baru akan sadar begitu sayangnya aku kepadamu
Begitu cintanya kepadamu
Begitu menderitanya aku saat kehilanganmu
Begitu banyak air mata yang telah aku teteskan untukmu
Begitu setianya aku menunggumu
Begitu banyak yang telah ku korbankan untukmu
begitu seringnya kau menyianyiakanku
Saat kau merasakan itu semua
Aku sudah pergi
TAPI
Aku akan selalu disampingmu
Untuk mentertawakan kesakitanmu........
kesengsaraanmu.........penyesalanmu..........
Kemana saja kamu saat aku masih ada di kehidupanmu
Kemana saja saat aku masih setia menunggumu
kemana saja saat aku mengharapkanmu?
kemana saja saat aku membutuhkanmu?



Tidak ada komentar: